Selasa, 21 Desember 2010

PERANGKAT LUNAK FAVORIT



Winamp adalah perangkat lunak buatan Nullsoft yang berfungsi untuk memutar media. Kita bisa mendengarkan musik dan menonton video di winamp.


















Mozilla Firefox adalah perangkat lunak favorit saya. Kata mbah google Mozilla firefox yang asli’y punya nama Phoenix adalah penjelajah web antar-platform gratis yang dikembangkan oleh Yayasan Mozilla dan ratusan sukarelawan.












Photoscape adalah perangkat lunak yang dapat mengolah dan mempercantik foto atau gambar. Fitur Photoscape dasar bisa mengatur gelap atau terang dan menajamkan warna pada foto. Photoscape juga dapat menambahkan bingkai pada foto atau gambar dengan berbagai macam pilihan bingkai yang bisa dipilih. Ada pula fitur Filter yang bisa memberi effect pada foto sehingga menjadikan foto lebih menarik. Photoscape juga dapat menyatukan atau menggabungkan gambar atau foto.



 




Kesan-kesan :
perangkat lunak diatas bagi saya sangat penting. karena apabila komputer tidak ada perangkat lunak seperti di atas bagi saya komputer tersebut bukan lah sebuah "komputer" melainkan pajangan rumah elektronik yang tidak ada gunanya.. perangkat lunak di atas sangat membantu saya dalam kehidupan.. misalnya browsing mengerjakan/ mencari materi/tugas kuliah, mendengarkan musik, dan ngedit ngedit foto. perangkat lunak di atas amat sangat membantu saya dalam mempelajari tentang ilmu komputer!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar